Xiaomi

Menemukan Sumber Sampah Xiaomi

1 min read
Menemukan-sumber-sampah-Xiaomi

Saya memakai Redmi 5A. Hasil dari flash sale di 2017 seharga Rp 999.999,- kala itu. Saat itu saya mendapatkan 8 unit yang saya bagi-bagi ke teman yang ingin membeli juga. Teman-teman saya saat ini sudah berganti ke merek dan spesifikasi yang lebih tinggi.

Dengan 2 Gb Ram dan 16 Gb Rom, redmi 5A ini memang cepat sekali penuh penyimpanannya. Tidak lain karena sebagian besar penyimpanan sudah di kuras oleh sistem operasi, dan hanya menyisakan 10 Gb untuk aplikasi dan data.

Kenapa sampai sekarang saya masih bertahan? Karena bagi saya device ini masih cukup untuk mengelola kebutuhan saya. Tetapi dengan sedikit perawatan, yaitu pembersihan rutin.

Berikut adalah salah satu contoh cara membersihkan sampah di smartphone xiaomi yang telah saya susun. Semoga bermanfaat.

View this post on Instagram

A post shared by Branding Agency (@hajarsabrani) on


Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Related Posts

× Chat