Artikel, Google

Apa Fungsi Google Forms ?

1 min read
google forms

Apa saja Fungsi Google Forms yang kalian tahu? . Sesuai dengan namanya fitur Google ini berfungsi untuk membuat formulir. Lebih tepatnya adalah formulir online yang dapat diakses melalui website. Dapat diakses dari komputer maupun smartphone.

Google Forms menjadi solusi pengumpulan data baik untuk personal maupun bisnis. Fungsi Google Forms seperti formulir survei, formulir registrasi bahkan formulir pemesanan produk dapat digunakan secara gratis.

Output

Hasil dari isian data formulir berupa data excel yang dapat di unduh (download). Dengan format ini, kita akan mudah melakukan pengolahan data hasil inputan.

Notifikasi

Dengan memakai Google Forms ini kita juga dapat mengatur notifikasi e-mail ketika ada orang yang mengisi formulir.

Jika kalian telah memiliki akun Google atau Gmail, kalian dapat langsung akses fitur Google Forms di https://docs.google.com/forms/u/0/. Pilih untuk membuat formulir baru atau gunakan template yang tersedia.

Sangat menarik bukan. Fungsi Google Forms ini dapat menjadi keuntungan tersendiri bagi kita yang bisa menempatkan dan mengelolanya sesuai dengan kebutuhan.


Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Related Posts

Chat!
1