Blockchain, Tezoz

3 Alasan Manchester United Kerjasama dengan Blockchain Tezos

1 min read

Ini bukan pertama kalinya Tezos menandatangani kesepakatan sponsor dengan organisasi olahraga terkemuka. Mereka telah mencetak satu demi satu kemitraan dengan klub olahraga. Pada Mei 2021, proyek blockchain tersebut menjalin kemitraan dengan klub bisbol New York Mets.

Pada bulan yang sama, Red Bull Racing Honda mengumumkan bahwa sponsor Tezos ditampilkan sebagai sponsor penting McLaren dan Max Verstappen.

3 Alasan Manchester United Kerjasama dengan Blockchain Tezoz adalah:

Kesepakatan 27 juta dolar

Ini merupakan kerjasama yang fantastis bagi the red devils. Sekitar 380 Milyar Rupiah pertahun, akan menyokong klub ini.

Pengembangan Bisnis Klub di Ekosistem Tezos 

Tezos memungkinkan Manchester United menggunakan blockchain dan Web3 untuk mengubah penggemar, pemain, tim, dan keterlibatan mitra.

Blockchain yang Ramah Lingkungan

Cointelegraph melaporkan bahwa konsumsi energi tahunan jaringan Tezos diperkirakan 0,001 Terawatt hours (TWh), yang dapat diabaikan jika dibandingkan dengan Bitcoin (BTC) sebesar 130 TWh dan Ethereum (ETH) sebesar 26 TWh. Tezos mengkonsumsi hampir 2,5 g setara CO2 per transaksi.

The Red Devils sepertinya meyakini bahwa teknologi akan sangat penting bagi masa depan klub. Jika ada perusahaan teknologi yang mau berkerjasama dengan nominal bagus, kenapa harus pilih yang lain?

Bagaimana menurut kalian. Komen dibawah guys.


Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Related Posts

× Chat